Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

SHP Seri Gerhana Matahari Total 2016

Gambar
SHP Seri Gerhana Matahari Total 2016 terbit Tanggal 23 Februari 2016. Silahkan kunjungi tab TOKO untuk cek ketersediaan stock, dan kunjungi tab KOLEKSI jika ingin lihat koleksi yang lainnya.

Souvenir Sheet Seri Gerhana Matahari Total 2016

Gambar
Souvenir Sheet Seri Gerhana Matahari Total 2016 terbit Tanggal 23 Februari 2016. Silahkan kunjungi tab TOKO untuk cek ketersediaan stock, dan kunjungi tab KOLEKSI jika ingin lihat koleksi yang lainnya.

Prangko Full Sheet Seri Gerhana Matahari Total 2016

Gambar
Prangko Full Sheet Seri Gerhana Matahari Total 2016 terbit Tanggal 23 Februari 2016. Silahkan kunjungi tab TOKO  untuk cek ketersediaan stock, dan kunjungi tab KOLEKSI jika ingin lihat koleksi yang lainnya.

Prangko, Koleksi Wajib Filatelis

Gambar
Seorang filatelis tidak bisa dilepaskan dari prangko sebagai benda koleksinya. Prangko dapat dikatakan sebagai benda pos awal yang menjadi tonggak keberadaan filateli dan filatelis. Prangko menjadi benda koleksi yang berharga dan dicari setiap filatelis karena beberapa hal seperti tahun penerbitan yang semakin tua semakin mahal, jumlah penerbitan yang terbatas, mempunyai nilai sejarah pada penerbitannya, dll. Jika dilihat dari tujuan penerbitan prangko, maka prangko-prangko Indonesia dapat dibedakan sebagai berikut : Prangko Definitif Prangko Definitif atau prangko biasa yaitu prangko yang penerbitannya dimaksudkan untuk memenuhi kebutuhan pemrangkoan sehari-hari dan tidak ada kaitannya dengan suatu kejadian atau peristiwa. Apabila persediaan telah menipis, maka prangko definitif dapat dicetak ulang sesuai kebutuhan. Masa jual dan masa laku prangko-prangko definitif tidak terbatas, sampai ada instruksi penarikan dari peredaran oleh Pemerintah (Dirjen Postel). Prangko Pe...

Ragam Koleksi Para Filatelis

Gambar
Pada awalnya para kolektor filateli mengumpulkan prangko sebagai benda koleksinya, namun seiring perkembangan zaman dan teknologi kini filatelis tidak hanya mengumpulkan prangko saja namun ada benda filateli lainnya yang sengaja dikumpulkan. Lantas apa sajakah ragam benda pos yang dikumpulkan para filatelis sebagai koleksinya selain prangko? berikut adalah ragam benda filateli yang dapat dijadikan koleksi : Prangko Prangko Untuk Tujuan Khusus Prangko pungut Sumbangan ongkos cetak Carik PUS Benda pos bercetakan prangko (prangko stationery) Carik Kenangan Sampul Hari Pertama Karnet Buku Prangko Sampul Peringatan (commemorative cover) Kartu maksimum Sumber : Mengenal Dunia Filateli, H. Soerjono. Bc A.P.

Asal Usul Filateli dan Perkembangannya

Gambar
Filateli berasal dari bahasa Yunani terdiri dari dua kata yakni philos (artinya teman) dan ateleia (artinya pembebasan). Perlu dicatat bahwa pembebasan diartikan sebagai bebas dari kewajiban membayar biaya pengiriman surat, karena dengan prangko maka pengirim surat harus menanggung biaya pengiriman, sebaliknya penerima dibebaskan dari kewajiban membayar biaya kirim. Istilah Filateli untuk pertama kalinya dipergunakan oleh bangsa Perancis bernama Herpin pada tahun 1864. Dapat disimpulkan bahwa Filateli adalah aktivitas atau hobi mengumpulkan prangko dan benda-benda pos lainnya. Pada awalnya prangko yang semula hanya dimaksudkan sebagai tanda pelunasan biaya pengeposan, ternyata berkembang menjadi benda koleksi yang sangat besar daya tariknya. Doktor Gray seorang pejabat Museum di Inggris tercatat sebagai pengumpul prangko pertama yang mencari prangko melalui surat kabar The London Times tahun 1841. Seiring zaman, beberapa tokoh dunia menjadikan pengumpulan prangko sebagai s...

Penny Black Prangko Pertama di Dunia

Gambar
Prangko pertama yang merupakan hasil gagasan Sir Rowland Hill diterbitkan di Inggris pada tanggal 6 Mei 1840, dan merupakan prangko pertama yang resmi di dunia. Sebelum tanggal tersebut sudah ada prangko pula tetapi tidak resmi, tidak dapat dipakai oleh masyarakat umum, tetapi hanya oleh kaum bangsawan tertentu. Prangko pertama resmi memiliki ciri-ciri sebagai berikut : Memuat gambar kepala Ratu Victoria. Dicetak dalam warna hitam. Memuat kata postage pada bagian atasnya. Memuat kata-kata one penny pada bagian bawahnya. Mengingat warna tintanya hitam serta tulisan one penny yang menunjukkan harga nominalnya, prangko tersebut kemudian dikenal oleh masyarakat luas dengan julukan The Penny Black.  Kisah timbulnya gagasan untuk menerbitkan prangko oleh Sir Rowland Hill ternyata cukup menarik. Suatu ketika dilihatnya seorang pengantar menyerahkan sepucuk surat kepada seorang gadis. Sejenak setelah mengamati surat itu dengan teliti, gadis itu pun segera mengembalikan surat ...

Sir Rowland Hill Bapak Prangko Dunia

Gambar
Sir Rowland Hill lahir pada tanggal 3 Desember 1795 di Kidderminster, Inggris dari keluarga Thomas Wright Hill. Peperangan antara Inggris dan Perancis mengakibatkan kehidupan keluarga Thomas Hill kurang menggembirakan sehingga mengharuskan keluarga ini hidup dalam garis kemiskinan.

Sejarah Prangko Indonesia : Masa Orde Baru dan Sekarang

Gambar
Pada periode ini pemerintah untuk mengumumkan Rencana Pembangunan Lima Tahun, dan pemerintah mengeluarkan prangko relatif besar dalam jumlah dengan berbagai tema.

Sejarah Prangko Indonesia : Masa Awal Kemerdekaan

Gambar
Setelah membahas Sejarah Prangko Indonesia di masa-masa perang kemerdekaan , berikutnya kita akan membahas prangko yang diterbitkan dan digunakan pada saat awal kemerdekaan Indonesia.

Sejarah Prangko Indonesia : Masa Perang Kemerdekaan

Gambar
Melanjutkan artikel sebelumnya dengan judul Sejarah Prangko Indonesia : Masa Pendudukan Jepang artikel ini akan membahas tentang penggunaan prangko saat-saat perang kemerdekaan Indonesia.

Sejarah Prangko Indonesia : Masa Pendudukan Jepang

Gambar
Dalam keadaan perang, pemerintah militer Jepang tidak bisa segera menerbitkan prangko baru. Solusi tercepat adalah dengan mencetak beberapa prangko Kolonial Belanda yang tersisa.

Sejarah Prangko Indonesia

Gambar
Sejarah Prangko Indonesia dimulai pada 1 April 1864, ketika pertama kali cap Hindia Belanda dikeluarkan.